Utang Alat Penjajahan dalam kapitalisme
3 October 2024

Utang, Alat Penjajahan dalam Kapitalisme

Sistem kapitalisme di bawah komando Amerika Serikat menjadikan utang sebagai alat penjajahan terhadap negara miskin dan berkembang. Oleh. Nita Savitri (Kontributor Narasiliterasi.id) Narasiliterasi.id-Semua negara pasti memimpikan bebas berutang. Adanya utang menunjukkan kelemahan negara dalam mengatur kekayaan untuk memenuhi kebutuhan. Terlebih, jeratan pinjaman mampu menjadi senjata sakti untuk mengendalikan negara peminjam. Utang Indonesia menurun per Agustus 2024 […]
Repatriasi Artefak
28 September 2024

Repatriasi Artefak, Menghapus Jejak Penjajahan?

Repatriasi artefak Indonesia yang dilakukan Belanda sejatinya merupakan salah satu upaya Belanda untuk memperbaiki citra dan relasi publik dalam hal kolonialisme. Oleh. Siti Komariah (Tim Penulis Inti NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Belanda akan tetap melanjutkan proses repatriasi benda seni rampasannya ke Indonesia di bawah pemerintahan baru. Hal ini sebagaimana diungkapkan oleh Menteri Pendidikan, Kebudayaan, dan Ilmu Pengetahuan Belanda […]