Penulis: Dara Millati Hanifah
Artikel
13 October 2024
Kekerasan di Sekolah, Salah Siapa?
Miris, ketika mendengar adanya kekerasan di sekolah. Hal tersebut menandakan bahwa pendidikan saat ini sedang krisis moral Oleh. Dara Millati Hanifah (Kontributor Narasiliterasi.id) Narasiliterasi.id-Miris, ketika mendengar adanya kekerasan di sekolah, baik yang dilakukan oleh para pendidik maupun siswa. Hal tersebut menandakan bahwa pendidikan saat ini sedang mengalami krisis moral. Seorang pendidik kehilangan naluri kasih sayang […]
30 September 2024
Pengelolaan Kekayaan Alam
Hanya sistem Islam yang mampu mengelola kekayaan alam sesuai syariat dan hasilnya untuk kesejahteraan rakyatnya Oleh. Dara Millati Hanifah (Kontributor Narasiliterasi.id) Narasiliterasi.id-Kekayaan alam yang dimiliki Indonesia sangat berlimpah. Hanya saja, dari segi pengelolaannya perlu diperhatikan lagi. Pasalnya yang lebih banyak berperan dalam mengelola sumber daya alam di negeri ini adalah para penguasa yang haus akan […]
30 September 2024
Kekayaan Alam Melimpah, Negara Gagal Mengelola?
Dengan demikian, hanya sistem Islam yang mampu mengelola kekayaan alam sesuai syariat dan hasilnya ditujukan untuk kesejahteraan rakyatnya. Oleh. Dara Millati Hanifah(Kontributor Narasiliterasi.id) Narasiliterasi.id-Gemah ripah loh jinawi, julukan yang disematkan untuk Indonesia karena memiliki sumber daya alam yang melimpah. Dari emas, perak, batu bara, minyak bumi, dan yang lainnya ada di Indonesia. Kekayaan alam tersebut […]
28 September 2024
Cegah Perkawinan Anak, Solusi atau Ilusi
Cegah perkawinan pada anak tidak perlu dilakukan dan bukan suatu hal yang harus ditakutkan. Namun, dijalankan jika sudah siap batin dan lahir Oleh. Dara Millati Hanifah (Kontributor Narasiliterasi.id) Narasiliterasi.id-Maraknya perkawinan pada anak di tengah-tengah masyarakat membuat pemerintah memutuskan untuk mengadakan sebuah acara bagi para remaja khususnya anak SMA dan sederajat. Kementerian Agama (Kemenag) khususnya di […]
17 September 2024
Metode Gentle Parenting vs Parenting Islam
Dari sekian banyak metode parenting. Metode paling terbaik adalah parenting yang sesuai tuntunan Rasulullah Oleh. Dara Millati Hanifah(Kontributor Narasi Literasi) NarasiLiterasi.id-Setiap orang tua memiliki cara sendiri untuk mendidik anaknya. Beda anak, tentu beda gaya parenting. Saat ini, banyak sekali metode parenting yang bisa diterapkan oleh orang tua, khususnya bagi pasangan yang menikah di usia muda. […]
14 September 2024
Bahaya Toleransi Kebablasan
Miris, di negeri yang mayoritas penduduknya adalah muslim, dengan adanya toleransi yang kebablasan akan menggerus akidah umat menjadi dangkal Oleh. Dara Millati Hanifah (Kontributor Narasiliterasi.id) Narasiliterasi.id-Beberapa waktu lalu, Paus Fransiskus mengunjungi Indonesia. Berbagai persiapan untuk menyambut tamu agung dikerahkan oleh pemerintah. Dari pengaturan lalu lintas hingga menyarankan agar azan magrib di televisi diubah menjadi running […]
End of content
No more articles
Resensi
End of content
No more reviews