
1 March 2025
Korban Efisiensi ala Kapitalisme
Efisiensi anggaran yang dilakukan pemerintah seharusnya tidak mengorbankan hak dasar rakyat atas pendidikan, kesehatan, dan pekerjaan. Oleh. Imroatul Husna(Kontributor Narasiliterasi) (Narasiliterasi.id)-Kebijakan pemangkasan anggaran yang dilakukan oleh pemerintahan Prabowo Subianto menunjukkan bahwa selama ini telah terjadi pemborosan anggaran yang signifikan. Pemerintah berencana menghemat Rp750 triliun dengan sebagian dana dialokasikan untuk program makan bergizi gratis (MBG) dan […]

16 September 2024
Anggaran Pendidikan Dipermainkan, Negara Makin Abai
Anggaran pendidikan harusnya dihitung dari total kebutuhan pendidikan itu sendiri. Pengurangan anggaran untuk pendidikan akan mengancam kualitas pendidikan. Oleh. Puput Ariantika, S.T.(Kontributor Narasiliterasi.id) Narasiliterasi.id-Anggaran pendidikan akan dialokasikan dari anggaran pendapatan negara, bukan dari anggaran belanja negara. Sebagaimana yang telah diwacanakan oleh Menteri Keuangan Sri Mulyani. Wacana ini menuai kontroversi dari berbagai pihak, seperti dugaan yang […]