Indonesia Jadi Negara Maju Utopis dalam Kapitalisme?
5 October 2024

Indonesia Jadi Negara Maju, Utopis dalam Kapitalisme?

Dengan kekayaan SDA yang dimiliki Indonesia berikut SDM yang mumpuni di bidangnya, maka dapat mewujudkan Indonesia menjadi negara maju. Oleh. Sri Haryati(Kontributor Narasiliterasi.id) Narasiliterasi.id-Indonesia terkenal akan sumber daya alam (SDA) yang melimpah dari Sabang hingga Merauke. Tentu dengan kekayaan SDA yang dimiliki, Indonesia bisa menjadi negara maju. Mungkin itu salah satu yang membuat Menteri Perdagangan […]
Perbudakan Kampus Mahasiswa Dipaksa Kerja
4 October 2024

Perbudakan Kampus, Mahasiswa Dipaksa Kerja

Kebijakan mewajibkan mahasiswa bekerja di kampus merupakan komersialisasi pendidikan dan perbudakan modern di lingkungan kampus yang makin nyata terlihat Oleh. Arifah Azkia N.H, S.E(Kontributor Narasiliterasi.id) Narasiliterasi.id-Perguruan tinggi ternama Institut Teknologi Bandung (ITB) tengah menjadi sorotan publik, lantaran kebijakannya yang kerap kali menimbulkan polemik. Pada awal 2024, ITB pernah menyediakan skema pembayaran uang kuliah tunggal (UKT) […]
Utang Pemerintah, Apa Kabar?
4 October 2024

Utang Pemerintah, Apa Kabar?

Betapa besar beban utang pemerintah, sementara mayoritas penduduk Indonesia hidup pada level ekonomi bawah, jauh dari kata sejahtera. Oleh. Nilma Fitri(Kontributor Narasiliterasi.id) Narasiliterasi.id-Jelang Presiden Joko Widodo lengser, jumlah utang pada Agustus 2024 turun Rp40,76 triliun dibandingkan bulan sebelumnya. Turunnya utang ini, apakah kabar baik bagi masyarakat? Berdasarkan data Kemenkeu, dalam waktu 1 bulan, jumlah utang […]
Utang Alat Penjajahan dalam kapitalisme
3 October 2024

Utang, Alat Penjajahan dalam Kapitalisme

Sistem kapitalisme di bawah komando Amerika Serikat menjadikan utang sebagai alat penjajahan terhadap negara miskin dan berkembang. Oleh. Nita Savitri (Kontributor Narasiliterasi.id) Narasiliterasi.id-Semua negara pasti memimpikan bebas berutang. Adanya utang menunjukkan kelemahan negara dalam mengatur kekayaan untuk memenuhi kebutuhan. Terlebih, jeratan pinjaman mampu menjadi senjata sakti untuk mengendalikan negara peminjam. Utang Indonesia menurun per Agustus 2024 […]
harga beras makin mahal
2 October 2024

Harga Beras Makin Mahal, Benarkah Petani Untung?

Dengan menguasai distribusi dari hulu ke hilir ini, perusahaan mampu mempermainkan harga dan pasokan beras. Beras ditahan di gudang sehingga harganya naik dan dilepaskan ke pasar ketika harga tinggi. Oleh. Syahraeni, S.P(Kontributor Narasiliterasi.id) Narasiliterasi.id-Bank Dunia (BI) mengungkapkan bahwa harga beras di Indonesia 20 persen lebih mahal dibanding harga beras di pasar global. Bahkan saat ini […]
Demokrasi kian Ringkih Inilah Kondisi Darurat Negeri
26 September 2024

Demokrasi Kian Ringkih, Inilah Kondisi Darurat Negeri

"Demokrasi pula yang diyakini mampu mewujudkan keadilan di tengah masyarakat dan bernegara kini tampak kian ringkih, sakit, dan hampir sekarat." Oleh. Yuliyati Sambas(Kontributor Narasiliterasi.id) Narasiliterasi.id-Demokrasi kian ringkih. Pada Rabu (21-8-2024) telah menggema peringatan Darurat Garuda Biru di tengah masyarakat. Diawali dari viralnya gambar Garuda Pancasila dengan latar biru dan dengungan sirine pertanda bahaya. Berbagai media […]
Bencana Kekeringan Terus Meluas
26 September 2024

Bencana Kekeringan Terus Meluas

"Bencana kekeringan karena perubahan cuaca ekstrem lebih dikarenakan adanya kebijakan pemerintah yang pro terhadap para pemilik modal." Oleh. Nadiya Dwi Puspita(Kontributor Narasiliterasi.id) Narasiliterasi.id-Bencana kekeringan tengah terjadi di banyak wilayah. Di tengah suasana kemarau cuaca tak menentu akhir-akhir ini kerap kali dirasakan. Cuaca terkadang panas sekali di pagi hari kemudian sore hingga esok hari hujan terus-menerus. […]
Pembangunan Masjid di Daerah Sulit Direalisasikan
26 September 2024

Pembangunan Masjid di Daerah Sulit Direalisasikan

"Pembangunan dilakukan berdasarkan kebutuhan rakyat, bukan ambisi pribadi penguasa, apalagi demi kepentingan para kapitalis." Oleh. Ruri R.(Kontributor Narasiliterasi.id) Narasiliterasi.id-Pembangunan masjid di daerah itu sangat banyak tantangannya. Tak terkecuali untuk masjid besar di kawasan Cileunyi Kabupaten Bandung. Kendalanya ada pada dana yang harus dikeluarkan yakni sebesar Rp20 miliar. Sedangkan uang baru terkumpul sebesar Rp1 miliar. Itu […]
Sekolah Gratis di Kapitalisme, Mimpi!
25 September 2024

Sekolah Gratis di Kapitalisme, Mimpi!

Sekolah gratis dalam sistem kapitalisme hanya mimpi, dan dapat terwujud apabila negara mengganti sistem kapitalisme dengan sistem Islam. Oleh. Nilma Fitri(Kontributor Narasiliterasi.id) Narasiliterasi.id-Siapa yang mau sekolah gratis? Jawabannya semua pasti mau, apalagi biaya pendidikan saat ini terasa sangat membebankan. Kenapa zaman sekarang susah sekali mencari ilmu, padahal pendidikan adalah kunci kemajuan bangsa dan peradaban dunia. […]
Tawuran Pelajar Kapan Bubar?
25 September 2024

Tawuran Pelajar, Kapan Bubar?

Kriminalitas dalam wujud tawuran, saat ini telah menjadi fenomena sosial yang terus berulang dengan kadar kejahatan yang makin mengerikan. Oleh. Ratty S Leman(Kontributor Narasiliterasi.id) Narasiliterasi.id-Akhir-akhir ini tawuran pelajar dan pemuda kian marak di berbagai kota. Masyarakat miris dibuatnya. Bagaimana sebaiknya harus menjaga anak-anak kita agar jangan sampai terpengaruh dan menjadi korban sasaran mereka? Polrestabes Semarang […]
23 September 2024

Kapitalisme Gagal Entaskan Stunting

Kasus stunting banyak terjadi pada masyarakat kelas bawah. Maka menyelesaikannya tidak akan cukup jika dilakukan oleh lembaga atau sebagian orang Oleh. Gina Ummu Azhari (Kontributor Narasiliterasi.id) Narasiliterasi.id-Stunting adalah kondisi gangguan pertumbuhan dan perkembangan anak akibat kekurangan gizi dalam jangka waktu yang panjang. Angka stunting di Indonesia cukup tinggi yaitu 21,5% pada tahun 2023. Untuk itu […]
Kapabilitas Calon Pemimpin dalam Perspektif Islam
20 September 2024

Kapabilitas Calon Pemimpin dalam Perspektif Islam

Dalam sistem Islam, kapabilitas calon pemimpin akan betul-betul diperhatikan karena pemimpin adalah junnah (pelindung) dan ra'in (pemelihara) sehingga bisa membawa rakyatnya ke dalam rida Allah Swt. Oleh. Ummu Naufal(Kontributor Narasiliterasi.id dan Praktisi Pendidikan) Narasiliterasi.id-Pemimpin adalah pengemban amanah Allah Swt. untuk mengurus rakyat yang pelaksanaannya harus sesuai dengan syariat Islam. Seorang pemimpin mempunyai amanah yang berat […]
utang negara Indonesia berkurang
20 September 2024

Utang Negara Indonesia Berkurang, Kemajuan atau Fatamorgana?

Tren penurunan utang negara Indonesia akan berlanjut dalam jangka panjang atau hanya fatamorgana untuk memperbaiki citra pemerintah. Oleh. Vega Rahmatika Fahra, S.H.(Kontributor Narasiliterasi.id) Narasiliterasi.id-Utang negara Indonesia tercatat mengalami penurunan pada Agustus 2024 dibandingkan bulan sebelumnya, berdasarkan data resmi dari Kementerian Keuangan. Hal ini menjadi sebuah pencapaian, terutama di tengah tantangan ekonomi global yang masih berlanjut. […]
15 September 2024

Kelas Menengah Turun Kasta, Air Kemasan Jadi Kambing Hitam

Demikianlah, ketika sistem kufur kapitalisme mengatur kehidupan umat, tidaklah mengherankan jika kasus seperti kelas menengah turun kasta marak. Oleh. Ledy Ummu Zaid(Kontributor Narasiliterasi.id) Narasiliterasi.id-Air merupakan kebutuhan primer bagi manusia yang keberadaannya harus terpenuhi dengan baik untuk keberlangsungan hidup sehari-hari. Mulai dari untuk mandi, mencuci, memasak, bahkan yang terpenting untuk minum. Dengan demikian, air jelas memegang […]
14 September 2024

Impor Barang Murah Matinya Produk Lokal

Dampak yang ditimbulkan dari banjir barang impor ini sangat luas. Selain mematikan UMKM, niscaya terjadi pemutusan hubungan kerja (PHK), akibat perusahaan dalam negeri banyak mengalami kebangkrutan. Oleh Tutik Haryanti(Kontributor Narasiliterasi.id) Narasiliterasi.id- Dunia usaha dalam negeri terasa semakin suram. Banjirnya import barang murah sudah merajai pasaran. Pengusaha lokal akan terancam dan gulung tikar. Dikutip dari laman […]